Pernahkah anda salah pencet shift+del+enter terlalu cepat sehingga data anda terhapus permanen dan tak ada di recycle bin? Dunia terasa kiamat karena data itu hilang tak berbekas

Sebelum menuju ke arah software yang digunakan, ada beberapa hal yang perlu diingat tentang partisi hard disk atau local disk anda, yaitu: file yang terhapus permanen sebenarnya masih ada disana, hanya tak tampak saja. Namun data itu akan benar-benar hilang jika anda menumpuknya dengan meng-copy file baru disana! Jadi saya sarankan, saat anda ingin mengembalikan file terhapus, JANGAN GUNAKAN PARTISI ITU SEBELUM DATA BERHASIL KEMBALI !!!
Nah, jadi tegang ini,

Muncul jendela penyambut seperti diatas. Hilangkan centang pada pojok kiri bawah, dan klik exit wizard! Nah, sekarang Anda akan memperoleh tampilan seperti ini.
Anggap tampilan diatas ini my computer anda. Carilah file, data, atau folder mana yang ingin anda kembalikan. File itu akan diikuti tanda kali berwarna merah dibawahnya. Klik kanan pada data itu, dan pilih recover to...
Ingat teori jangan ganggu partisi yang ingin dikembalikan. Jadi, saat pilihan recover to... pilih lokal disk lain, misalnya file yang ingin dikembalikan ada di C, sasaran tempat recovery usahakan di D.
Nah, anda telah mengembalikan file / data anda yang terhapus. Saya telah membuktikannya! folder 22,3 Giga akhirnya kembali berkat Pandora Recovery. Selamat mencoba

Free Template Blogger collection template Hot Deals SEO
0 komentar:
Posting Komentar